Microsoft merilis Office 2013 dengan tampilan sempurna


Setelah rilis Microsoft Office 2010, Microsoft kembali merilis versi office terbarunya dengan nama Office 2013. Dalam rilis yang masih versi preview ini, ada beberapa catatan bagi pengguna sistem operasi seperti Windows XP, Vista dan versi sebelumnya karena Microsoft tidak memberikan dukungan untuk pengguna sistem ini sehingga tidak bisa menggunakan Office 2013.
Office 2013 ini hanya bisa berjalan di versi Windows 7 dan Windows 8. Windows 8 sendiri  akan resmi diluncurkan pada Oktober 2013 menurut berita Microsoft. Untuk menginstalasi Office 2013 dibutuhkan paling tidak ruang hardisk 3 GB, memory 1GB, dan kecepatan proses minimal 1 G.
Salah satu screen capture Excel 2013

Namanya versi preview tentu masih ada kekurangannya, tetapi tidak masalah bagi anda yang gemar mengekplorasi program atau software pasti ada ide dan caranya.
Bagi anda yang mau mencoba versi previewnya silahkan klik di sini, anda bisa menginstalasinya secara online, namun sangat tidak efisien karena filenya kurang lebih 600 MB kecuali koneksi internet anda sangat ampuh.
Sebagai alternatif download versi offlinenya di :
Microsoft Office 2013 Preview versi 32 Bit
Microsoft Office 2013 Preview versi 64 Bit
Previous
Next Post »

Dilarang Promosi Blog, Spam, Hack dan yang berbau Negatif ConversionConversion EmoticonEmoticon

Thanks for your comment